Senin, Desember 16, 2024

Kades Mekarmukti : Final Turnamen Bola Volly Antar RT Berlangsung Meriah, Terbukti Masyarakat Rindu Olahraga

Must Read

Ciamis – metropaginews.com ||
Jelas saja, gelaran tersebut disambut meriah oleh masyarakat di Desa Mekarmukti yang sudah semakin rindu olah raga. Bahkan hampir seluruh Warga Dusun Cisaga kolot turut hadir menyaksikan serunya Pertandingan ,Sabtu (23/7/2022).

Pada kesempatan tersebut Kades Mekarmukti Kang Ibro menyampaikan Himbauan kepada panitia untuk didistribusikan kepada pemain mewanti-wanti untuk menjaga Konduktivitas dalam pertandingan,

“Saya sangat mendukung turnamen bola voli ini, karena olah raga adalah kebutuhan masyarakat dan masyarakat sangat membutuhkan olah raga untuk menjaga kesehatan, Tapi mari kita tetap dengan menjaga Konduktivitas” kata Kang Ibro.

Kades menambahkan, selain ingin mengajak warganya gemar berolahraga, turnamen ini digelar untuk memupuk kembali persatuan dan kesatuan untuk melawan intimidasi dan teror terhadap warga. Warga Desa Mekarmukti harus kompak melawan hal-hal negatif yang merugikan rakyat yang akibatnya merugikan masyarakat Desa mekarmukti.

“Melalui Olahraga, mari kita jaga persatuan dan kesatuan warga Desa mekarmukti, sehingga saling akrab dan kompak satu sama lain. Kalau sudah akrab dan kompak masyarakat pasti semakin kuat. Saat ada permasalahan di desa bisa segera dipecahkan bersama, karena komunikasinya sudah terjaga dari sebelumnya. Kekompakan ini akan menjadi modal utama kita membangun desa,” pesan Kang Ibro.

Pada final bola Volly tersebut, tim Volly Putra dari Rt 09 menjadi Juara 1 setelah mengalahkan Rt 08 dalam Pertandingan Pinal dengan Scor 3-0., Sementara Tim Volly Putri Rt 04,A berhasil menjadi juara setelah mengungguli tim dari Rt 04B dengan Scor 3-1, Pembagian Piala tetap dan Uang binaan akan diberikan pada HUT RI ke 77 .

Reporter :  Ade Fadil.

Facebook Comments

Latest News

DIJUAL Sebidang Tanah + Bangunan SHM Seluas 1081 M2, Jalan Sidorejo Wetan, Desa Yosomulyo, Kabupaten Banyuwangi Hubungi : Pak Agus 081247370099

BANYUWANGI - METROPAGINEWS.COM || DIJUAL Sebidang Tanah + Bangunan seluas 1081 M2 di Jalan Sidorejo Wetan Desa Yosomulyo Kabupaten...

More Articles Like This


Notice: ob_end_flush(): failed to send buffer of zlib output compression (0) in /home/metropaginews/public_html/wp-includes/functions.php on line 5463