JAKARTA - METROPAGINEWS.COM ll Menteri Hukum Supratman Andi Agtas menyatakan bahwa Tahun Tematik Indikasi Geografis (IG) 2024 telah menjadi momentum penting dalam upaya Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) untuk meningkatkan kesadaran dan pelindungan terhadap produk-produk unggulan Indonesia yang memiliki...
JAKARTA - METROPAGINEWS.COM ll Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum Republik Indonesia merupakan instansi pembina jabatan fungsional di bidang kekayaan intelektual (KI), yang meliputi pemeriksa paten, pemeriksa merek, pemeriksa desain industri, serta analis KI. Oleh karena itu, DJKI...
JAKARTA – METROPAGINEWS COM ll Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum (Kemenkum) terus melaksanakan sejumlah program untuk mengoptimalkan akuntabilitas laporan keuangan dan pengelolaan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP).
Salah satu langkah inovatif yang tengah dipersiapkan adalah penerapan sistem Automatic...
MAGELANG - METROPAGINEWS.COM || Direktur Merek dan Indikasi Geografis, Kurniaman Telaumbanua membuka rangkaian kegiatan Geographical Indication Goes to Marketplace yang menjadi program unggulan Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM tahun 2024.
Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara DJKI...
SURABAYA - METROPAGINEWS.COM || Untuk semakin mendekatkan pelayanan kepada masyarakat, Ditjen Kekayaan Intelektual (DJKI) menggelar acara 'Satu Jam Bersama Menkumham' di Bali hari ini (1/9). Plt. Kakanwil Kemenkumham Jatim Saefur Rochim mengikuti kegiatan secara daring dari ruang kerjanya.Rochim didampingi...
MALANG – METROPAGINEWS.COM || Sebagai salah satu daerah dengan industri kreatif terbesar, Kanwil Kemenkumham Jatim berupaya menggali potensi di Kabupaten Malang. Melalui program DJKI Mendengar (8/8), Kemenkumham berupaya meningkatkan geliat industri kreatif di kota dingin itu.Kegiatan yang berlangsung di...
SURABAYA - METROPAGINEWS.COM || Civitas Academica menjadi salah satu produsen desain industri yang sangat potensial. Namun sayangnya selama ini masih banyak kendala yang dihadapi saat proses pendaftaran. Untuk menyelesaikan masalah tersebut, Kanwil Kemenkumham Jatim dan DJKI menggelar Workshop Penyiapan...
BANYUWANGI -METROPAGINEWS.COM || Desa Sraten, Kecamatan Cluring merupakan bagian desa Tertua di wilayah Kabupaten Banyuwangi dan banyak menyimpan sejarah...