JAKARTA - METROPAGINEWS || Setelah menempuh penerbangan selama kurang lebih 15 jam, pesawat Garuda Indonesia GIA-1 yang membawa Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo beserta rombongan tiba di Bandara Hannover, Hannover, Jerman, pada Sabtu, 15 Januari 2023,...