BOJONEGORO - METROPAGINEWS.COM || Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bojonegoro memproyeksikan Proyek Strategi Nasional (PSN) Bendungan Karangnongko akan memiliki efek domino yang positif pada masyarakat sekitar. Dampak itu mulai dari bidang ekonomi hingga kesejahteraan sosial masyarakat. Sehingga, rencana ini memerlukan suasana...