SAMPANG

Diterjang Angin Kencang, Rumah Petani di Sampang Rusak Parah – Belum Ada Tindakan dari Pemerintah

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Sebuah rumah milik Juhari, warga Dusun Oro, Desa Morbatoh, Kecamatan Banyuates, Kabupaten Sampang, mengalami kerusakan parah akibat hujan deras disertai angin kencang pada Senin (26/5/2025) sekitar pukul 11.20 WIB. Peristiwa ini menyebabkan kerugian materi hingga...

Warga Sreseh Tewas Tenggelam, Jenazah Ditemukan 1 Km dari Lokasi Kejadian

SAMPANG - METROPAGINEWS.COM || Dhurrotus Soleha (22), warga Dusun Semanis, Desa Plasah, Kecamatan Sreseh, Kabupaten Sampang, ditemukan meninggal dunia setelah tenggelam di Sungai Marparan, Senin malam (19/5/2025).   Peristiwa tragis tersebut terjadi sekitar pukul 20.00 WIB di Dusun Marparan, Desa Marparan,...

Miris! Gedung SDN Banjar Billah 1 Sampang Nyaris Ambruk, Siswa Belajar Dalam Ketakutan

SAMPANG - METROPAGI.NEWS.COM || Kondisi memprihatinkan terjadi di SDN Banjar Billah 1, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang. Gedung sekolah yang sudah lama tidak direnovasi kini mengalami kerusakan serius. Dinding retak, coran keropos, bahkan bangunan tampak miring dan nyaris ambruk.   Pantauan langsung...

“Warga Kamuning Kesulitan Gas Melon, PKL Lumpuh dan Rumah Tangga Terganggu”

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Kelangkaan gas LPG 3 kilogram di Desa Kamuning, Kabupaten Sampang, semakin memicu keresahan masyarakat. Dalam sepekan terakhir, warga dan pelaku usaha mikro, terutama pedagang kaki lima (PKL), mengalami kesulitan mendapatkan tabung gas bersubsidi tersebut.   Kondisi ini...

Viral! Warga Dusun Mokos Desa Banjarbillah Swadaya Cor Jalan Rusak, Bukti Nyata Semangat Gotong Royong

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Aksi luar biasa ditunjukkan oleh warga Dusun Mokos, Desa Banjarbillah, Kecamatan Tambelangan, Kabupaten Sampang, Madura. Tanpa menunggu anggaran pemerintah, warga bergotong royong memperbaiki jalan rusak parah dengan cara pengecoran beton secara swadaya pada Selasa (6/5/2025)...

Kohati Sampang Sambut Baik Penangkapan Pelaku Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Korps HMI-Wati (Kohati) Cabang Sampang, Madura, Jawa Timur, menyampaikan penghargaan atas respons cepat dari Satreskrim Polres Sampang yang berhasil mengamankan dua orang buronan (DPO).   Kedua tersangka diduga terlibat dalam dua kasus berbeda, yakni kekerasan dalam rumah...

Mobil Puskesmas Keliling Banjar Kehabisan BBM, Layanan Kesehatan Terlambat, Warga Terpaksa Menunggu Lama

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Kegiatan pelayanan kesehatan keliling (Pusling) dan Pos Binaan Terpadu (Posbindu) Penyakit Tidak Menular (PTM) yang diadakan oleh Puskesmas Banjar bersama Karang Taruna The Brilliant Desa Batoporo Barat pada Sabtu (10/5/2025) mengalami keterlambatan yang cukup signifikan.   Kegiatan...

Warga Dusun Mangar Padati Kegiatan Posbindu PTM, Layanan Kesehatan Gratis Tuai Apresiasi

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Tingkat kepedulian masyarakat terhadap kesehatan pribadi kian menunjukkan tren positif. Hal ini tampak dari ramainya warga Dusun Mangar, Desa Batoporo Barat, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang, Madura yang hadir dalam kegiatan Pos Binaan Terpadu (Posbindu) Penyakit...

Usai Siram Istri dengan Teh Panas, Pria di Sampang Ditangkap Saat Terlelap

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Seorang pria berinisial MST, warga Desa Mandangin, Kabupaten Sampang, Jawa Timur, akhirnya ditangkap setelah beberapa bulan kabur dari kejaran polisi. Ia menjadi tersangka kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terhadap istrinya sendiri.   Penangkapan dilakukan oleh Unit...

Pemdes Banyumas Gagas Koperasi “Merah Putih” untuk Dorong Kemandirian Ekonomi Warga

SAMPANG – METROPAGINEWS.COM || Pemerintah Desa Banyumas, Kecamatan Sampang, Kabupaten Sampang, Madura mengadakan Musyawarah Desa (Musdes) pada Kamis siang (8/5/2025), dengan agenda utama membahas pendirian koperasi desa yang diberi nama “Merah Putih”. Langkah ini merupakan bagian dari upaya mendorong...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Brebes ‘Beres’ dalam Persiapan Atlet Karate: Training Camp Intensif Jelang Kejuaraan

BREBES - METROPAGINEWS.COM || Brebes "Beres" siapkan atlet karate.Training camp intensif jelang kejuaraan, hadirkan instruktur nasional.Sabtu (31/1/2926)   Kabupaten Brebes terus...
- Advertisement -spot_img