SIDOARJO – METROPAGINEWS.COM || Kecelakaan lalu lintas yang menewaskan satu orang terjadi di Jalan Raya Rajawali, Betro, Kecamatan Sedati, tepatnya di depan pabrik PT Khing Guan, pada Senin (26/5) sekitar pukul 11.27 WIB.
Insiden ini melibatkan sepeda motor Yamaha Mio...