BREBES – METROPAGINEWS.COM || Anggota DPR RI, Hj Paramita Widya Kusuma SE, MM F PDI perjuangan serah terima bantuan AML alat masak berbasis listrik Aspirasi tahun 2024, bertempat di aula pendopo Bumiayu, Kecamatan Bumiayu, 28/1/2024.
Hj. Paramita Widya Kusuma mengatakan kepada seluruh masyarakat Brebes Selatan, kami harap bisa bermanfaat alat masak pemanas listrik tersebut.
Kami membagikan alat masak tersebut untuk 742 untuk masyarakat Brebes selatan tersebut dan kami ada bantuan yang lainnya yaitu kartu Indonesia pintar yang bisa menerima siswa siswi SD SMP dan SMA tersebut yang kami sudah salurkan kepada seluruh kab, Brebes.
Kami perlu di ketahui oleh saya menjadi Anggota DPR RI kami setelah di lantaik sudah memberikan bantuan kepada masyarakat sudah banyak kami memperjuangkan mengupayakan memberikan bantuan tersebut.
Aspirasinya salain itu dalam memberikan bantuan tidak hanya di Kab Brebes saja bahkan Kab, Tegal dan kota tersebut.
Kami dari DPR RI, PDI perjuangan kami perlu di ketahui tidak hanya memasuki politik saja bahkan memberikan aspirasi sebelum juga sudah memberikan berbagai aspirasi seperti memberikan berbagai RTLH 7,00 unit pada tahun 2023 yang lalu dan di tahun 2024 tersebut.
Anggota DPR RI mengucapkan Alhamdulillah bisa membantu memberikan bantuan RTLH sejumlah 5.000 unit, kemudian memberikan alat masak pemanas listrik tersebut secara gratis.
Kepada seluruh mahasiswa dan siswa siswi SD SMP dan lain sebagainya salah satunya bantuan rice cooker yang di bagikan hari ini adalah tahap keempat.
Dengan memberikan bantuan rice cooker yang di bagikan sejumlah 8.000 unit, kami ternyata sudah kerja nyata yang terbukti kepada masyarakat.
Tugas kami sebagai Anggota DPR RI adalah membantu kepada masyarakat Kabupaten Brebes, mudah-mudahan bagi penerima bantuan AMl berupa rice cooker bisa bermanfaat.