SURAKARTA - METROPAGINEWS.COM || Kementerian Pariwisata Republik Indonesia (Kemenparekraf) secara resmi menunjuk Perkumpulan Pelatih dan Instruktur Wellness, Spa, dan Kecantikan Indonesia (PILAR WELLSKIN) sebagai salah satu kolaborator nasional. Penunjukan ini dilakukan dalam rangka mendukung pelaksanaan program Wonderful Indonesia Wellness...
KLATEN - METROPAGINEWS.COM || Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Klaten terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan nasional dengan melibatkan klien pemasyarakatan dalam program yang inovatif dan berdampak positif (28/10).
Sebagai wujud nyata dukungan tersebut, Bapas Klaten mengoptimalkan lahan kosong...
GRESIK - METROPAGINEWS.COM || Undang undang Nomor 14 tahun 2025 perbaikan atas Undang undang Nomor 8 Tahun 2019 yang mengatur tentang Penyelenggaraan ibadah haji dan umroh di Indonesia pada dasarnya dapat dibenarkan secara teori bahwa sebuah upaya pemerintah memperbaiki...
JAKARTA – METROPAGINEWS.COM || Dalam rangka memperkuat tata kelola dan meningkatkan transparansi menuju langkah strategis Initial Public Offering (IPO), Perumda Air Minum Jaya (PAM Jaya) bekerja sama dengan Asosiasi Industri Content Cyber Indonesia (ASICI) menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD)...
KLATEN - METROPAGINEWS.COM ||
Bapas Klaten panen kangkung sebagai wujud dukungan terhadap ketahanan pangan nasional. Program ini juga memberdayakan warga binaan dengan keterampilan baru dan mempererat kebersamaan internal.
Rabu (22/10).
Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Klaten menggelar panen kangkung di lahan pembinaan...
CILACAP - METROPAGINEWS.COMÂ || Program Percepatan Peningkatan Tata Guna Air Irigasi (P3-TGAI) Tahun Anggaran 2025 resmi dimulai di 15 desa di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah. Pelaksanaan program ini ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama dan Pakta Integritas antara Balai...
BREBES - METROPAGINEWS.COM II Kondisi Pasar Induk Bumiayu, Kabupaten Brebes, kini menjadi sorotan publik. Para pedagang mengeluhkan kerusakan berat di bagian atap dan lantai pasar yang membuat aktivitas jual beli terganggu, terutama saat musim hujan. Pasar
Kepala Pasar Induk Bumiayu,...
CILACAP – METROPAGINEWS.COM II Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Citanduy, melalui Satuan Kerja Operasi dan Pemeliharaan SDA Citanduy, resmi menyerahkan hasil pelaksanaan Program Percepatan Peningkatan Tata Guna Air Irigasi (P3-TGAI) Tahap I Tahun 2025 kepada Pemerintah Desa Tambakreja, Kecamatan...
KLATEN – METROPAGINEWS.COM || Bupati Klaten Hamenang Wajar Ismoyo bersama Wakil Bupati Benny Indra Ardhiyanto meresmikan Kawasan Wisata dan Edukasi Ketahanan Pangan BUMDes Jaya Janti di Desa Janti, Kecamatan Polanharjo, pada Kamis siang (09/10/2025).
Turut hadir dalam kegiatan tersebut Asisten...
SURABAYA - METROPAGINEWS.COM || Sejumlah purna tugas Perusahaan Umum DAMRI tahun 2024/2025 menuntut hak pesangon yang hingga kini belum dipenuhi oleh pihak manajemen. Para purna tugas menyatakan kecewa karena hak yang seharusnya diterima setelah masa bakti mereka berakhir tak...