Sabtu, Februari 15, 2025

DPP AMI ; Resmi Melaporkan KALAPAS, KPLP dan KAMTIB Lapas Kelas II B Probolinggo dan Menyiapkan Demo Besar-besaran 

Must Read

Surabaya – METROPAGINEWS.COM || Dewan Pimpinan Pusat Aliansi Madura Indonesia (DPP AMI) mengambil langkah tegas dengan melaporkan KALAPAS, KPLP dan KAMTIB Lapas Kelas II B Probolinggo ke Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dan Kanwil Kemenkumham Jatim.


Dewan Pimpinan Pusat Aliansi Madura Indonesia (AMI) secara langsung melaporkan terkait kinerja KALAPAS, KPLP dan KAMTIB Lapas Kelas II B Probolinggo terkait dugaan ketidak profesionalan dan kebobrokan kinerjanya.

BACA JUGA : Staf IT Desa Bersuara “Hanya Orang Sakti yang Bisa Menyamakan Anggaran dan Realisasi” LPJ Diduga Fiktif. 

‘Kami resmi melaporkan KALAPAS, KPLP dan KAMTIB Lapas Kelas II B Probolinggo terkait dugaan ketidak profesionalan dan kebobrokan kinerjanya, yang mana diduga lalai dan membiarkan oknum Narapidana Narkotika Lapas Kelas II B Probolinggo memiliki HP dan mengedarkan Narkotika jenis sabu-sabu di dalam Lapas Kelas II B Probolinggo” ucapnya.

Baihaki Akbar selaku Ketua Umum Aliansi Madura Indonesia (AMI) juga menyampaikan bahwa setelah melaporkan secara resmi ke Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dan Kanwil Kemenkumham Jatim akan terus mengawal kasus tersebut sampai tuntas dan sampai KALAPAS, KPLP dan KAMTIB Lapas Kelas II B Probolinggo dicopot dan dipecat.

BACA JUGA : Diduga Oknum Kepala Sekolah yang Merupakan Guru Penggerak Angkatan Ke-5 Palsukan Sertifikat Kompetensi Guna Pencairan Uang Bos

Kami juga sudah menyiapkan langkah untuk turun aksi demo besar-besaran pada hari Senin – Jumat, 13 – 17 Mei 2024 di kantor wilayah kementerian hukum dan hak asasi manusia Jawa timur, untuk meminta kepada Bapak Kakanwil dan Bapak Kadivpas untuk segera mencopot dan memecat KALAPAS, KPLP dan KAMTIB Lapas Kelas II B Probolinggo, dan Kami juga akan menyuarakan terkait beberapa temuan kami di lapas dan di rutan yang ada jawa timur terkait maraknya Kepemilikan HP dan maraknya peredaran dan penyalahgunaan narkoba di lapas dan rutan.

Reporter : Redho.

Facebook Comments

Latest News

Dekat Bandara Soekarno-Hatta, Provinsi Banten Bisa Menjadi Embarkasi

BANTEN - METROPAGINEWS.COM ll Penjabat (Pj) Gubernur Banten A Damenta mengatakan Asrama Haji Grand El Hajj Provinsi Banten dekat...

More Articles Like This


Notice: ob_end_flush(): failed to send buffer of zlib output compression (0) in /home/metropaginews/public_html/wp-includes/functions.php on line 5464