Sabtu, Februari 15, 2025

Babinsa Merawat Silaturahmi Dengan Gotong Royong

Must Read
BOYOLALI – METROPAGINEWS.COM || Anggota Koramil 09/Sawit Kodim 0724/Boyolali Pelda Sukisno melaksanakan gotong royong membantu masyarakat memperbaiki batu nisan salah satu makam warga diwilayah binaannya di Dukuh Klabang Desa Jatirejo Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali. Minggu (26/11/23).

“Kegiatan ini sebagai bukti dimana TNI selalu ada ditengah-tengah warga yang tengah membutuhkan bantuan tenaga dan motivasi,” ujar Pelda Sukisno.
Babinsa Merawat Silaturahmi Dengan Gotong Royong
Babinsa Merawat Silaturahmi Dengan Gotong Royong
BACA JUGA : Kasus Perampokan di Kedungreja Disidangkan, Tak Ada Saksi yang Meringankan

Hal tersebut dilakukannya, sebagai langkah dalam merawat hubungan silaturahmi antara dirinya bersama warga binaan.

“Ini juga dalam ranga menciptakan kemanunggalan TNI dengan rakyat, salah satunya melalui gotong royong,” ungkapnya.



(Darwanto)

Facebook Comments

Latest News

Dekat Bandara Soekarno-Hatta, Provinsi Banten Bisa Menjadi Embarkasi

BANTEN - METROPAGINEWS.COM ll Penjabat (Pj) Gubernur Banten A Damenta mengatakan Asrama Haji Grand El Hajj Provinsi Banten dekat...

More Articles Like This


Notice: ob_end_flush(): failed to send buffer of zlib output compression (0) in /home/metropaginews/public_html/wp-includes/functions.php on line 5464